PILIH ARTIKEL UNIK DARI KAMI

Selasa, 03 Januari 2012

POSISI SEHAT DI DEPAN KOMPUTER

      Mungkin anda pernah mengalami masalah-masalah saat bekerja didepan layar monitor, seperti sakit pinggang tangan yang kram, pandangan yang cepat memudar, leher yang penat, dan sebagainya berikut adalah beberapa posisi yang baik ketika anda bekerja di depan komputer. agar bekerja di depan komputer tidak lagi ada masalah-masalah diatas, berikut tips dan triknya:


Posisi Tubuh:










Badan pada posisi tegak didepan komputer dan jarak pandang antara mata dan monitor sekitar 45-70cm.

Letak posisi Komputer: 



Penggunaan Mouse:


Ketika menggunakan mouse usahakan agar pergelangan tangan berada pada posisi tidak menggantung atau lebih rendah dari mouse. Usahakan agar posisinya sejajar antara pergelangan tangan dan mouse. Posisi jari tangan usahakan agar selalu lurus ketika ‘idle’.

Penggunaan Keyboard:


 Seperti pada penggunaan mouse, ketika menggunakan keyboard usahakan agar selalu sejajar seperti terlihat pada gambar.

dengan menerapkan cara-cara diatas saya yakin anda akan semakin betah bekerja di depan komputer. selamat bekerja. O YA KAH?

0 komentar:

Posting Komentar